5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.

Sosial media sebagai situs bertukar pikiran dan bisa sebagai hiburan bersama teman. Media sosial bahkan sudah menjadi kebutuhan pokok dari sebagaian besar dibeberapa negara,bahakan orang yang kecanduan akan merasa dirinya aneh bila sehari saja tidak menggunakan media sosial tersebut.

Oleh sebab itu ada beberapa sosial media yang diblokir dinegara-negara luar sana.tidak hanya 1 aplikasi sosial media saja yang diblokir dinegara-negara.

Di bawah ini adalah daftar 5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir di Dunia. Di setiap negara pasti mempunyai kebijakan dalam menggunakan sosial media atau aplikasi tertentu.

Beberapa aplikasi ini kebanyakan diblokir karena ada beberapa alasan seperti keamanan, konten yang berbau sara, dan Ada juga negara yang memang memblokir semua jenis sosial media di negaranya karena pemerintah tidak mau warganya melihat konten dari luar.Yaitu :

  • Skype

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.












Ada yang tau dengan aplikasi ini tidak? Skype jadi salah satu aplikasi yang mempopulerkan fitur video call. Ternyata aplikasi ini diblokir di 7 negara di dunia. Beberapa diantaranya adalah Arab Saudi, Cina, Bangladesh.

  • Twitter

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.












Aplikasi yang paling banyak diblokir adalah Twitter. Sosial media yang terkenal dengan kesederhanaannya ini sama dengan Skype, Twitter juga diblokir di 7 negara. Negara tersebut diantaranya Arab Saudi, Cina, Iran, Aljazair, Tunisia, Mesir, dan Kamerun.

  • Instagram

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.









Instagram merupakan salah satu sosial media berbagai foto yang sangat populer, termasuk di Indonesia. Sayangnya, warga di 7 negara ini tidak bisa mengaksesnya karena diblokir pemerintah. Negara tersebut diantaranya Cina, Iran, Turki, dan Korea Utara.

  • Facebook

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.













Facebook boleh dibilang bintang-nya sosial media. setelah kemunculan facebook banyak orang yang ingin membuat akun . Akan tetapi seiring berjalannya waktu, sosial media ini diblokir di 8 negara karena berbagai alasan. Negara yang memblokir Facebook adalah Cina, Arab, Mesir, Korea Utara, Vietnam, Kongo, Pakistan, Bangladesh, Iran, Tajikistan.

  • Whatsapp

5 Aplikasi yang Paling Banyak Diblokir Negara di Dunia.












Siapa sangka, aplikasi yang sudah digunakan lebih dari 1 milyar orang ini jadi aplikasi yang paling banyak diblokir negara di dunia guys. Total 12 negara tidak memperbolehkan warganya mengakses Whatsapp. Daftar negara yang memblokir Whatsapp diantaranya Brasil, Tiongkok, Bangladesh, Iran, Arab Saudi, Turki, Pakistan, dan Vietnam.

mendapatkan daftar ini dari survey Freedom House yang berjudul "Freedom On The Net". Negara yang paling banyak memblokir adalah Cina dan juga Korea Utara. Dua negara ini memang terkenal ketat mengatur konten dari luar negaranya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

5 Tempat Wisata di Garut 2019 yang Paling Hits

10 Tempat Wisata di Bali yang Patut Dikunjungi